SDGs #4 Pendidikan Berkualitas; #Webinar Series

WEBINAR SERIES #4 2025 Sinergi Matematika dan Teknologi untuk Pembelajaran Abad 21

Jurusan Pendidikan Matematika, Fakultas Matematika dan Ilmu Pengetahuan Alam, Universitas Negeri Yogyakarta sukses menyelenggarakan Webinar Series #4 Tahun 2025 pada Sabtu, 27 September 2025, dengan tema “Sinergi Matematika dan Teknologi untuk Pembelajaran Abad 21”. Acara ini dibuka secara resmi oleh Dr.

WEBINAR SERIES #2 2025 Mindset, Motivasi, dan Metakognisi: Fondasi Psikologis untuk Deep Learning dalam Mathematics

Jurusan Pendidikan Matematika, Fakultas Matematika dan Ilmu Pengetahuan Alam, Universitas Negeri Yogyakarta sukses menyelenggarakan Webinar Series #2 Tahun 2025 pada Sabtu, 16 Agustus 2025, dengan tema “Mindset, Motivasi, dan Metakognisi: Fondasi Psikologis untuk Deep Learning dalam Mathematics”. Acara ini dibuka secara resmi oleh Dr.

WEBINAR SERIES #1 2025 Pembelajaran Matematika dengan Pendekatan Deep Learning dan Asesmennya

Jurusan Pendidikan Matematika, Fakultas Matematika dan Ilmu Pengetahuan Alam, Universitas Negeri Yogyakarta sukses menyelenggarakan Webinar Series #6 Tahun 2024 pada Sabtu, 26 Juli 2025, dengan tema “Pembelajaran Matematika dengan Pendekatan Deep Learning dan Asesmennya”. Acara dibuka oleh Dr.

Webinar Series #6: Media Pembelajaran Matematika berbasis Artificial Intelligence (AI).

Jurusan Pendidikan Matematika Fakultas Matematika dan Ilmu Pengetahuan Alam Universitas Negeri Yogyakarta sukses menyelenggarakan Webinar Series #6 2024. Webinar kali ini dilaksanakan pada Sabtu, 23 November 2024 dengan tema Media Pembelajaran Matematika Berbasis Artificial Intelligence (AI).

Webinar Series #5: Praktik Baik Pendidikan Matematika di Negara dengan Nilai PISA Tinggi

Sabtu, 9 November 2024, Program Studi Pendidikan Matematika, Fakultas Matematika dan Ilmu Pengetahuan Alam, Universitas Negeri Yogyakarta (UNY), kembali menggelar Webinar Series #5. Webinar ini mengusung tema “Praktik Baik Pendidikan Matematika di Negara dengan Nilai PISA Tinggi” dan menghadirkan dua narasumber berpengalaman, yaitu Wiworo, S.Si., M.M., seorang widyaiswara BBGP DIY, serta Nurina Ayuningtyas, M.Pd., spesialis numerasi dari Article 33 sekaligus dosen Pendidikan Matematika Universitas PGRI Delta Sidoarjo.

WEBINAR SERIES #4 2024: Tiga Tahun Implementasi Kurikulum Merdeka pada Pembelajaran Matematika di Sekolah

Departemen Pendidikan Matematika, Fakultas Matematika dan Ilmu Pengetahuan Alam, Universitas Negeri Yogyakarta kembali menggelar Webinar Series pada Sabtu, 19 Oktober 2024. Edisi keempat dari rangkaian webinar ini mengusung tema “Tiga Tahun Implementasi Kurikulum Merdeka pada Pembelajaran Matematika di Sekolah”, yang menghadirkan dua narasumber, yaitu Nila Mareta Murdiyani, S.Pd., M.Sc. dan Irfana Steviano, S.Pd., M.Ed. Kegiatan ini diselenggarakan secara daring melalui platform Zoom, serta disiarkan langsung melalui kanal YouTube Pendidikan Matematika UNY.

WEBINAR SERIES #3 2024: Inovasi Pembelajaran Matematika Digital

Departemen Pendidikan Matematika, Fakultas Matematika dan Ilmu Pengetahuan Alam, Universitas Negeri Yogyakarta kembali menggelar Webinar Series pada Sabtu, 28 September 2024. Edisi ketiga dari rangkaian webinar ini mengusung tema “Inovasi Pembelajaran Matematika Digital”, yang menghadirkan dua narasumber, yaitu Dr. Kuswari Hernawati, S.Si., M.Kom. dan Dr. Muda Nurul Khikmawati, S.Kom., M.Cs. Kegiatan ini diselenggarakan secara daring melalui platform Zoom, serta disiarkan langsung melalui kanal YouTube Pendidikan Matematika UNY.